1.202 Personel Polisi Diterjunkan Jelang Putusan Sistem Pemilu di MK

- Kamis, 15 Juni 2023 10:45 WIB
1.202 Personel Polisi Diterjunkan Jelang Putusan Sistem Pemilu di MK
Internet
Pengamanan gedung MK jelang putusan proporsional pemilu

Gugatan ini terhadap UU Pemilu tentang sistem proporsional terbuka atau coblos nama caleg diajukan enam orang dari berbagai kalangan. Mereka berharap MK mengembalikan ke sistem proporsional tertutup atau coblos logo partai. Keenamnya adalah:

Sementara itu, Komisi Pemilihan Umum (KPU) memastikan apapun putusan MK, tahapan Pemilu 2024 tetap akan berjalan sesuai jadwal.

"Pemilihan Pemilu harus tepat waktu. Tepat waktu ini merupakan aktualisasi dari prinsip berkepastian hukum," kata Ketua Divisi Teknis KPU RI Idham Holik.

Idham mengatakan, putusan MK tidak akan mempengaruhi tahapan Pemilu. Dia menyebut KPU tetap akan melaksanakan Pemilu pada 14 Februari 2024. (dhan/dtk)

Penulis
: Redaksi
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru