Remaja 12 Tahun Dianiaya Ayahnya Gegara Bertengkar Dengan Istrinya

Remaja 12 Tahun Dianiaya Ayahnya Gegara Bertengkar Dengan Istrinya
Hendra Mulya - Jumat, 02 Juni 2023 14:27 WIB
Remaja 12 Tahun Dianiaya Ayahnya Gegara Bertengkar Dengan Istrinya
Istimewa
Remaja korban penganiayaan

Remaja yang belum pernah mengendarai sepeda motor tersebut tak kunjung berhasil menyalakan mesin motor dan hal ini membuat kesal sang ayah. Akibatnya, korban langsung dianiaya oleh pelaku.

Beruntung, paman korban yang mengetahui peristiwa tersebut langsung mengamankan korban dan membawanya ke rumah sakit.

Akibat penganiyaan ini, korban mengalami luka sobek di bagian kening sepanjang 7 centimeter akibat dipukul menggunakan parang. Luka korban pun harus mendapat 5 jahitan.

Selain itu, korban juga mengalami luka sobek ringan di bagian leher dan jari serta luka lebam pada pelipisnya akibat di tampar menggunakan sandal.

Kasus ini tengah ditangani unit PPA Satreskrim Polres Batang.

Penulis
:
Editor
: Hendra Mulya
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru