Angkatan Udara Indonesia-AS Gelar Latihan Tempur

- Selasa, 13 Juni 2023 14:00 WIB
Angkatan Udara Indonesia-AS Gelar Latihan Tempur
Internet
Foto Ilustrasi

"Terima kasih kepada semua orang yang terlibat dalam proses perencanaan," ujar Letnan Kolonel Angkatan Udara AS Eric Broyles, komandan Skuadron Tempur ke-35, Senin (12/6), pada upacara pembukaan latihan tersebut.

"Butuh banyak usaha untuk sampai ke titik ini. Kami berterima kasih atas kesempatan untuk tumbuh bersama, baik dalam taktik maupun persahabatan," ujarnya.

Angkatan Udara Pasifik, dengan berkoordinasi dengan berbagai komponen, sekutu, dan para mitra, memberikan kemampuan udara, angkasa, dan ruang siber yang tak tertandingi bagi Komando Indo-Pasifik Amerika Serikat untuk menegakkan tatanan internasional, kata Kedubes AS.

Penulis
: Redaksi
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru