Jenis Sayuran yang Bisa Sebabkan Asam Urat

- Sabtu, 11 Februari 2023 22:10 WIB
Jenis Sayuran yang Bisa Sebabkan Asam Urat
Istimewa
Asparagus


7. Kubis Brussel (Kubis Mini)

Lebih tinggi dibandingkan bayam, 100 gram kubis mini mengandung 69 mg purin. Meski begitu, kandungan folat dalam kubis mini berperan penting untuk pembentukan otak dan mencegah kecacatan pada bayi. Jika dikonsumsi secara terkontrol, sayuran ini membantu menurunkan kadar kolesterol darah dan penurunan berat badan karena kandungan seratnya yang tinggi.

Jadi, sayuran penyebab asam urat tinggi sebenarnya tidak masalah untuk dikonsumsi asalkan sesuai takaran porsi harian. Akan tetapi, jumlah purin dalam sayur tersebut tidak sebanding dengan daging olahan dan makanan manis. Karenanya, tetap seimbangkan pola makan empat sehat dan lima sempurna serta gerak aktif guna mencegah pengeroposan tulang.

Penulis
:
Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru