Keluarga Terduga Bandar Narkoba yang Tewas di Medan Labuhan Mengadu ke DRPD Sumut, Begini Tanggapan Dewan

Terduga Bandar Narkoba Tewas tertembak di Medan Labuhan
- Selasa, 22 November 2022 21:56 WIB
Keluarga Terduga Bandar Narkoba yang Tewas di Medan Labuhan Mengadu ke DRPD Sumut, Begini Tanggapan Dewan
Foto: bulat.co.id/M Sahbainy
Keluarga Terduga Bandar Narkoba yang Tewas di Medan Labuhan saat Mengadu ke DRPD Sumut


"Seharusnya melakukan penangkapan narkoba biasanya memakai baju preman, dan harus dibarengi dengan surat penangkapan. Ditambah dengan kalau merujuk putusan MA, kasus narkoba harus disaksikan orang lain," ucapnya.

Alex menambahkan, pihaknya juga mengirim surat ke Kompolnas maupun Komnas HAM yang ada di Jakarta untuk melakukan audeinsi.

"Semoga pihak DPRD Sumut cepat menindaklanjuti prihal keterangan yang telah kami sampaikan," ucapnya.

Sementara itu, Wakil DPRD Sumut Irham Buana Nasution telah mendengar apa yang diutarakan oleh kuasa hukum maupun keluarga I alias N.

"Untuk itu, kami mendesak kepada pihak Polda Sumut segera melakukan pengusutan tuntas terhadap penembakan yang dilakukan oleh pihak Polres Belawan terhadap I alias N," ujarnya.

Editor
:
Tags
Berita Terkait
Komentar
Berita Terbaru